40 Contoh Soal UM-PTKIN 2024 Lengkap dengan Kunci Jawaban

Wikku D Nugroho
Contoh Soal UM-PTKIN 2024 (Foto: Pexels)

A. Hujan
B. Air
C. Teduh
D. Tetes

Jawaban: D

21. Jika "Kalkulator" berhubungan dengan "Angka", maka "Neraca" berhubungan dengan...

A. Berat
B. Seimbang
C. Benda
D. Makanan

Jawaban: C

22. Jika persediaan buah sawo habis, maka di urutan berapa dari atas posisi buah duku?

A. Pertama
B. Kedua
C. Ketiga
D. Keempat

Jawaban: D

23. Dalam satu pameran buah, terdapat enam jenis buah yang ditampilkan, yaitu salak, duku, sawo, jeruk, pisang, dan buah naga. Dari informasi yang diberikan, buah yang memiliki harga paling rendah adalah...

A. Salak
B. Duku
C. Pisang
D. Jeruk

Jawaban: C

24. Setiap individu membutuhkan asupan makanan yang sehat. Konsumsi sayuran termasuk dalam pola makan sehat. Dari hal ini, dapat disimpulkan bahwa semua orang harus mengonsumsi buah-buahan. 

Pernyataan yang paling menggambarkan kualitas simpulan ini adalah...

A. Simpulan tersebut bisa benar
B. Simpulan tersebut mungkin benar
C. Simpulan tersebut tidak relevan dengan informasi yang diberikan
D. Simpulan tersebut pasti salah

Editor : Komaruddin Bagja
Artikel Terkait
Nasional
3 bulan lalu

10 Contoh Soal Tes Terstandar SPMB Jabar untuk Persiapan Sukses

Nasional
4 bulan lalu

10 Contoh Soal Tes Pramugari yang Wajib Kamu Ketahui

Nasional
4 bulan lalu

10 Contoh Soal Tes Pilot yang Selalu Keluar di Seleksi Maskapai Ternama

Nasional
4 bulan lalu

10 Contoh Soal Skala Peta yang Sering Muncul di Ujian Sekolah

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal