10. Berikut ini adalah gaya dalam nomor lompat tinggi....
A. jongkok
B. gaya dada
C. straddle
D. berjalan di udara
E. menggunting
11. Gaya lompat tinggi yang paling efektif untuk mendapatkan hasil yang maksimal adalah....
A. gaya jongkok
B. gaya straddle
C. gaya flop
D. gaya gunting
E. gaya punggung
12. Berikut ini adalah senam artistik putra yang diperlombakan adalah....
A. nomor kuda-kuda pelana, palang sejajar, gelang- gelang
B. nomor kuda-kuda pelana, senam lantai, gada
C. nomor gelang-gelang, aerobik, SKJ
D. nomor SKJ, aerobik
E. nomor palang tunggal, SKJ, aerobik
13. Renang gaya kupu-kupu disebut juga dengan nama….
A. gaya crawl
B. gaya dolphin ( lumba-lumba )
C. gaya katak
D. gaya batu
E. gaya anjing
14. Faktor kesehatan seseorang ditentukan oleh….
A. makan yang bergizi dan banyak
B. olahraga yang teratur
C. rutinitas periksa kedokter
D. makan dan minum yang sehat olahraga teratur
E. makan bergizi, olahraga teratur, istirahat yang cukup