5 Berita Populer: Marselino Ferdinan Tak Ikut Timnas ke Brunei hingga Zaskia Gotik Jual Rumah

Ajeng Wirachmi
Pemain timnas, Marselino Ferdinan (dok. PSSI)

4. Pengamat Anggap Timnas Indonesia Sudah 99,9 Persen Lolos ke Putaran Kedua Kualifikasi Piala Dunia 2026

Timnas sepak bola diyakini akan menang atas Brunei Darussalam dan lolos ke putaran kedua Kualifikasi Piala Dunia 2026. Hal itu diungkapkan oleh pengamat sepak bola nasional, Akmal Marhali.

“99,9 persen Indonesia sejatinya sudah lolos ke putaran kedua,” kata dia, Sabtu (14/10/2023).

Indonesia sebenarnya berada 2 tingkat di atas Brunei dan memiliki kualitas yang lebih baik. 

5. 3 Ulama Dekat dengan Ganjar Pranowo, Nomor 2 Dijuluki Al-Qur’an Berjalan

Ganjar Pranowo dikenal dekat dengan kalangan Kyai dan Ulama, apalagi di wilayah Jawa Tengah. Ada 3 ulama yang tercatat sangat dekat dengan Ganjar, yakni KH. Mustofa Bisri atau Gus Mus, KH. Ahmad Bahauddin Nursalim atau Gus Baha, dan KH. Said Aqil Siraj.

Selain sudah saling mengenal dekat, para ulama tersebut juga telah lama mengenal Ganjar, seperti KH. Said Aqil Siraj.

“Tapi yang jelas beliau dengan saya dekat sejak dulu ya dekat sekali, sejak gubernur (Jawa Tengah), masih DPR malah,” ujar Kiai Said Aqil Siradj.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Soccer
5 jam lalu

Nova Arianto Buka Visi Besar! Timnas Indonesia U-20 Disiapkan Jadi Tulang Punggung Tim Senior

Soccer
23 jam lalu

Patrick Kluivert Dukung Jordi Cruyff Jadi Dirtek Ajax Amsterdam

Soccer
2 hari lalu

Giovanni van Bronckhorst Masih Berpeluang Jadi Pelatih Timnas Indonesia

Soccer
2 hari lalu

3 Bintang Timnas Indonesia Menghilang dari Sesi Latihan Persib jelang Vs Persik

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal