5 Berita Populer: Persib Terancam Sanksi usai Bobotoh Ngamuk hingga Kronologi Kerusuhan

Ajeng Wirachmi
Bobotoh suporter fantik Persib Bandung. (Foto: Ist)

3. Persib Terancam Sanksi usai Bobotoh Ngamuk Serang Steward, Ini Kata H Umuh


Klub sepak bola Persib Bandung terancam mendapat sanksi PSSI usai kerusuhan suporter pada akhir laga Persib vs Persija, Senin (23/9/2024) di Stadion Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung. Pada pertandingan itu, Persib menang 2-0 atas Persija. Paska kejadian, Komisaris PT Persib Bandung Bermartabat (PBB) H Umuh Muchtar, memberikan pendapatnya mengenai ancaman sanksi. 

"Ya itu mah resiko ya, udah biasa kita disanksi ya. Ya, saya lah semuanya minta menggali kondusif lagi aja ya. Udah harus saling memaafkan bila ada kesalahan-kesalahan ya," kata dia. 

4. Duel Persib Vs Persija Berakhir Ricuh, Bobotoh Masuk Lapangan Serang Steward

Pertandingan antara Persib Bandung vs Persija Jakarta berakhir ricuh. Peristiwa itu terjadi pada Senin (23/9/2024) di Stadion Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung. 

Dalam video yang beredar, terlihat para Bobotoh masuk ke lapangan dan merusak pagar tribun selatan, kemudian menyerang steward yang tengah bertugas. Menurut informasi, hal tersebut adalah bentuk protes Bobotoh kepada manajemen Persib Bandung lantaran adanya pelecehan verbal kepada Bobotoh saat laga melawan Port FC lalu. 

5. Kronologi Kericuhan Bobotoh Pukuli Steward usai Persib Vs Persija, Marc Klok Panik

Kerusuhan terjadi usai laga Persib Bandung vs Persija Jakarta, Senin (23/9/2024) di Stadion Si Jalak Harupat, kabupaten Bandung. Peristiwa berawal dari para Bobotoh yang merobohkan pagar pembatas tribun selatan dan masuk ke lapangan. 

Para penonton juga menyerang steward dan melemparkan kursi. Penyerangan tersebut terjadi karena adanya pelecehan verbal yang dilakukan oleh steward kepada Bobotoh perempuan dalam laga Persib sebelumnya, saat menjamu Port FC. Kepanikan terlihat dari gelandang Persib, Marc Klok. Dirinya langsung berlari ke arah pintu VIP barat dan menggendong anaknya. Klok lantas membawa sang putri ke ruang ganti pemain.

Editor : Muhammad Fida Ul Haq
Artikel Terkait
Gadget
4 jam lalu

Laku Keras! iPhone Air Edisi 2026 Diprediksi Pakai 2 Kamera Belakang

Megapolitan
4 hari lalu

Persija Jadi Tim Musafir Tak Bisa Pakai JIS, Pramono: Saya juga Mengeluh

Soccer
12 hari lalu

Momen Langka! Kisah Rizky Ridho Jadi Striker saat Timnas Indonesia Hajar Bahrain

Seleb
14 hari lalu

Mengharukan, Ini Doa Vidi Aldiano untuk Kesehatannya

Soccer
14 hari lalu

Cara Nonton Link Live Streaming Persib Vs Persis di Super League Malam Ini

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal