5 Berita Terpopuler: Twibbon Tahun Baru 2023 hingga Upacara Kenaikan Pangkat Perwira Polri

Ahmad Islamy Jamil
Peristiwa banjir di Kota Semarang, Jawa Tengah, Jumat (30/12/2022) menjadi salah satu berita terpopuler di iNews.id, kemarin. (Foto: iNews.id/Ahmad Antoni)

Selain itu, beberapa kawasan yang juga direndam banjir yaitu Jalan Pemuda, Jalan Gajah Raya, MT Haryono, Jalan Agus Salim, dan kawasan Kampung Kali. Banjir di permukiman menyasar daerah Ngaliyan dan Tlogosari. Beberapa kawasan lain yang juga jadi langganan banjir adalah Kaligawe, Tambak Lorok, Tambak Rejo, hingga Pelabuhan Tanjung Emas.

3. Pabrik Bra di Bantul Terbakar, Asap Hitam Pekat Membubung Tinggi

Kebakaran melanda pabrik bra di Jalan Pemuda, Jongganan, Bantul, Sabtu (31/12/2022) siang. Belasan mobil pemadam kebakaran (damkar) tiba di lokasi. Dari lokasi tampak api berkobar dan asap hitam pekat membubung tinggi. Kepulan asap bahkan terlihat hingga jembatan fly over Janti.

Informasi yang dihimpun iNews.id di lokasi, kepulan asap mulai terlihat sekitar pukul 10.00 WIB. Namun hingga pukul 12.00 WIB, kobaran api terlihat masih menyala. Tidak ada laporan mengenai korban jiwa dalam peristiwa itu.

4. Cristiano Ronaldo Resmi Gabung al-Nassr, CR7 Dapat Gaji Rp3 Triliun

Cristiano Ronaldo resmi gabung klub Arab Saudi al-Nassr. Mega bintang Portugal mendapat gaji sekitar Rp3 triliun per tahun. Kabar itu diketahui dari Instagram Fabrizio Romano @fabrizioroom, Sabtu (31/12/2022). Al-Nassr menjadi pelabuhan baru Ronaldo.

Mantan pemain Real Madrid itu juga mendapatkan penawaran kerja sama lainnya di sana.

Editor : Ahmad Islamy Jamil
Artikel Terkait
Nasional
7 jam lalu

Bongkar Jaringan Judol Internasional, Bareskrim Blokir Ratusan Rekening

Nasional
13 jam lalu

KUHAP dan KUHP Baru Berlaku Mulai Hari Ini, Polri Langsung Terapkan

Nasional
13 jam lalu

Polri Segera Umumkan Tersangka Kasus Kayu Gelondongan Bencana Sumatra

Nasional
2 hari lalu

Polri Gelar Upacara Kenaikan Pangkat Serentak, 42 Pati dan Ribuan Personel Dapat Promosi

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal