5 Energi Alternatif: Pengertian, Jenis dan Contohnya

Chalimatu Sadiyah Aljauza
Ilustrasi energi alternatif (frrepik)

Jenis-jenis Energi Alternatif

  • a.Biomassa dan Biodiesel

Biomassa dan biodiesel ini merupakan sumber energi yang berasal dari sampah perkotaan maupun dari sampah pertanian yang dapat digunakan sebagai bahan pembangkit tenaga listrik. 

Biodiesel adalah pengganti bahan bakar diesel yang diperoleh dari minyak tanaman. Contohnya energi alternatif dari biomassa dan biodiesel adalahi, minyak sawit dan minyak biji buah jarak pagar.

  • b.Tenaga Air

Tenaga air adalah sumber tenaga yang sudah lama dikenal, biasa dalam bentuk air terjun maupun gelombang air laut. Bahkan untuk mendapatkan besarnya air terjun seperti yang diharapkan, maka harus dibangun waduk-waduk raksasa.

Contoh energi alternatif waduk-waduk raksasa adalah, waduk jatiluhur. Manfaat energi alternatif ini adalah dapat menggerakan turbin sebagai pembangkit tenaga listrik, Akan tetapi, untuk energi gelombang air laut, hingga saat ini masih dalam tahap penelitian.

  • c.Tenaga Angin

Energi angin telah lazim digunakan oleh perahu layar. Energi angin ini dapat diubah menjadi energi listrik. Contoh negara yang telah menggunakan energi alternatif dari angin ini adalah Belanda, Australia dan Amerika Serikat.

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Nasional
14 hari lalu

240 Investor Minati Proyek Sampah Jadi Energi, Tender Dimulai Pekan Depan  

Nasional
14 hari lalu

Paradigma Nilai Baru: Kripto, Energi, dan Masa Depan Ekonomi yang Berkelanjutan

Nasional
2 bulan lalu

Menkeu Purbaya Beberkan Harga Asli Pertalite hingga Elpiji 3 Kg, Segini Besarannya 

Nasional
5 bulan lalu

Prabowo-Pangeran MBS Sepakat Perkuat Kerja Sama Strategis Ekonomi hingga Energi

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal