JAKARTA, iNews.id - Twibbon Natal 2022 bisa dibagikan di media sosial kamu saat 25 Desember nanti untuk merayakan momen Natal. Nah, ada apa saja pilihannya? Ini daftarnya.
Membagikan Twibbon merupakan salah satu cara merayakan Natal yang bisa dilakukan di era digitalisasi. Cara menggunakannya pun mudah, yakni hanya dengan mengakses link Twibbon dan memasukkan foto yang diinginkan.