6 Remaja Bawa Celurit Hendak Tawuran, Panik saat Papasan dengan Polisi di Jalan

Ari Sandita Murti
Ilustrasi tawuran (dok. ilustrasi)

JAKARTA, iNews.id - Polisi menangkap 6 remaja yang hendak tawuran di Pasar Minggu, Jakarta Selatan, Minggu (8/10/2023). Polisi juga menyita barang bukti 2 senjata tajam berupa celurit dan 1 stik golf.

"Iya ada 6 remaja yang diamankan di kawasan Pasar Minggu kemarin," ujar Kasat Samapta Polres Jakarta Selatan, AKBP Rosa Witarsa saat dikonfirmasi, Senin (9/10/2023).

Rosa menceritakan, ketika itu anggotanya tengah berpatroli. Mendadak, polisi berpapasan dengan 6 remaja yang saling berboncengan tiga menggunakan 2 sepeda motor.

"Lalu tim memberhentikan mereka untuk memeriksa pemuda tersebut, tetapi mereka tidak kooperatif dan berusaha melarikan diri," katanya.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Megapolitan
10 jam lalu

Tawuran Warga Pecah di Terowongan Manggarai, Penumpang KRL Terdampak Gas Air Mata

Megapolitan
2 hari lalu

Jangan Ditiru! Remaja di Jaktim Tawuran Pakai Kembang Api saat Malam Tahun Baru

Megapolitan
6 hari lalu

Ragunan Kembali Diserbu Pengunjung, Jalanan di Sekitar Macet Parah

Megapolitan
6 hari lalu

Kronologi Kebakaran di Kantor Wali Kota Jaksel, Sempat Terdengar Ledakan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal