7 Contoh Undangan Walimatussafar Haji, Bisa Jadi Referensi!

Inas Rifqia Lainufar
7 Contoh Undangan Walimatussafar Haji (Foto: Istimewa)

Untuk melepas keberangkatan dan memohon doa restu, kami mengundang Bapak/Ibu/Saudara/i menghadiri acara Walimatussafar Haji:

Hari/Tanggal:
Pukul:
Tempat:

Semoga kehadiran dan doa tulus Bapak/Ibu/Saudara/i menjadi berkah dan kekuatan bagi [Nama Lengkap Calon Haji/Hajah] dalam menjalankan ibadah haji.

Terima kasih.

Contoh 7

Labbaik Allahumma Labbaik…

Dengan penuh rasa syukur, kami sekeluarga bermaksud mengadakan syukuran sekaligus mohon doa restu atas rencana ibadah haji yang akan dijalankan oleh:

[Nama Lengkap Calon Haji/Hajah]

Insya Allah akan berangkat ke tanah suci Mekkah pada:

Hari/Tanggal:
Pukul:
Tempat: [Tempat Pemberangkatan Haji]

Sehubungan dengan hal tersebut, kami mengundang Bapak/Ibu/Saudara/i untuk menghadiri acara Walimatussafar Haji yang akan dilaksanakan pada:

Hari/Tanggal:
Pukul:
Tempat:

Semoga Allah SWT memudahkan perjalanan ibadah haji [Nama Lengkap Calon Haji/Hajah] dan kita semua senantiasa diberi kesempatan meraih limpahan rahmat-Nya.

Editor : Komaruddin Bagja
Artikel Terkait
Nasional
9 hari lalu

Korban Bencana Sumatra Dapat Kelonggaran Lunasi Biaya Haji 2026, Ini Jadwalnya

Nasional
16 hari lalu

KPK Janji Segera Umumkan Tersangka Korupsi Kuota Haji: Lambat tapi Pasti

Nasional
20 hari lalu

Garuda Indonesia Siap Terbangkan 102.502 Jemaah Haji 2026 

Buletin
21 hari lalu

Danantara Beli Hotel di Makkah untuk Bangun Kampung Haji, Hanya 2,5 Km dari Masjidil Haram

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal