Alat Musik Idiofon: Pengertian, Contoh dan Cara Memainkannya Lengkap

Shabrina Saraya
Ilustrasi Alat Musik Idiofon, Drum (freepik)

Idiofon dimainkan dengan cara memukulnya. Pukulan yang diberikan pada alat menyebabkan vibrasi yang kemudian akan menghasilkan suara. Suara yang dihasilkan dari vibrasi ini akan menghasilkan nada yang indah.

5 Contoh Alat Musik Idiofon

  • 1. Angklung

Angklung menjadi alat musik tradisional idiofon. Untuk sebagian besar masyarakat di daerah Jawa Barat, angklung mungkin sudah tidak asing lagi didengar karena banyak digunakan dalam acara-acara.

Adapun, cara memainkannya dengan menggerakannya. Kemudian getaran dari benturan bambu-bambu ini menciptakan nada-nada yang sangat indah.

  • 2. Gong

Alat musik idiofon yang satu ini terbuat dari tembaga, logam, atau kuningan. Alat musik gong dimainkan dengan cara digantung kemudian dipukul oleh pukulan yang memiliki ujung tumpul sehingga menghasilkan vibrasi dengan berbagai nada tergantung pada kuatnya pukulan.

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Nasional
8 hari lalu

MNC University Gelar Program Pengabdian kepada Masyarakat dengan Beri Pelatihan

Megapolitan
21 hari lalu

Pramono Ingin Pindahkan IKJ ke Kota Tua Jakarta, Ini Respons Rektor IKJ

Megapolitan
4 bulan lalu

Meriah! Kesenian 5 Negara Tampil di CFD Jakarta Hari Ini

Nasional
5 bulan lalu

Rano Karno bakal Sulap Pendopo Balai Kota Jakarta Jadi Galeri Seni

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal