Alumni UIN Jakarta: Presiden kalau Macam-macam dengan Demokrasi Maka akan Jatuh

Achmad Al Fiqri
Sejumlah alumni dan civitas akademika UIN Syarif Hidayatullah Jakarta menyatakan kegelisahan atas kondisi demokrasi terkini dan penyelenggaraan Pemilu 2024 (foto: MPI)

"Rakyat merasakan pembangunannya, ia diapresiasi. Tetapi karena ia korup, ia menindas, ia benci terhadap partai politik, di akhir masa tuanya ia diturunkan oleh masyarakat Indonesia," ujar Saidiman.

Dia menegaskan, meski rakyat mengapresiasi pembangunan, bukan berarti presiden boleh berbuat seenaknya buat golongan atau keluarganya.

"Saya katakan bahwa presiden sepopuler apa pun, sebesar apa pun cinta rakyat kepadanya, sebesar apa pun prestasinya, tetapi kalau dia macam-macam dengan demokrasi, macam-macam dengan kebebasan, dengan bangsa Indonesia ingin menjadikan kekuasaan itu hanya milik dia dan keluarganya, maka yakin dia akan jatuh, ia akan jatuh teman-teman," imbuhnya.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Nasional
12 hari lalu

UIN Jakarta Jamin Penuh Hak Karyawan Satuan Pendidikan usai Integrasi Yayasan

Nasional
14 hari lalu

Prabowo di KTT ASEAN: Dorong Perdamaian di Myanmar dan Redam Ketegangan Thailand-Kamboja

Nasional
16 hari lalu

Mengimajinasikan Indonesia

Internasional
31 hari lalu

Maria Corina Machado Raih Nobel Perdamaian 2025, Simbol Perlawanan Demokrasi Venezuela

Nasional
2 bulan lalu

Rumahnya Dijarah, Sri Mulyani Ingatkan Demokrasi yang Beradab

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal