Amran Ungkap Produksi Beras Nasional Tembus 34,77 Juta Ton, Lampaui Target

Tangguh Yudha
Mentan Amran Sulaiman melaporkan produksi beras nasional sepanjang tahun ini telah melampaui target yang ditetapkan. (Foto: Dok. Kementan)

Di sektor hortikultura dan perkebunan, realisasi produksi sejumlah komoditas strategis juga mengalami peningkatan signifikan. Produksi cabai dan bawang merah masing-masing mencapai 92 persen dan 89,45 persen.

Sementara itu, komoditas kelapa, sawit, karet, dan kakao berada pada capaian di atas 85 persen. Produksi kopi dan tebu bahkan melampaui target dengan realisasi masing-masing sebesar 104,15 persen dan 104,86 persen.

Untuk sektor peternakan, produksi daging sapi tercatat mencapai 92,74 persen, diikuti daging kambing dan domba sebesar 88,74 persen, serta produksi daging ayam dan telur yang masing-masing berada pada level 87 persen dan 86,49 persen.

Amran menegaskan, capaian tersebut merupakan hasil kerja bersama seluruh pemangku kepentingan.

"Semua ini berkat dukungan dari, support dari Komisi Empat dan juga TNI Polri, Kemendagri, Perdagangan, Perindustrian, seluruh teman-teman, ini adalah hasil kolaborasi kita semua," tuturnya.

Editor : Aditya Pratama
Artikel Terkait
Nasional
5 jam lalu

KKP Gagalkan Penyelundupan 100 Ton Ikan Salem, Rugikan Negara Rp4,48 Miliar

Nasional
2 hari lalu

Bawang Bombai Selundupan Mengandung Bakteri, Mentan: Tak Ada Ampun!

Nasional
6 hari lalu

Mentan Amran Lapor Prabowo, Copot 192 Pegawai Nakal dalam Setahun

Nasional
6 hari lalu

Mentan Amran Cabut Izin 2.300 Distributor Pupuk Subsidi karena Tak Patuhi HET

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal