Anak Durhaka yang Viral Hajar Ibu di Bekasi Akhirnya Ditangkap!

Ari Sandita Murti
Viral pemuda memukuli ibunya hingga tersungkur di Bekasi, Jawa Barat (foto: @its.mako/Instagram)

JAKARTA, iNews.id - Polisi menangkap pemuda yang tega menganiaya ibunya di Bekasi Timur, Bekasi. Peristiwa penganiayaan itu sebelumnya viral di media sosial.

Kini, pelaku ditahan dan tengah diperiksa lebih lanjut oleh polisi.

"Alhamdulillah, kita sudah amankan pelakunya setelah dari korban membuat laporan. Sudah dilakukan penahanan," ujar Kapolres Metro Bekasi Kota, Kombes Kusumo Wahyu Bintoro, Minggu (22/6/2025).

Polisi masih mendalami motif pelaku melakukan perbuatan jahat itu kepada ibunya.

"Sejauh ini masih dalam proses penyelidikan. Pelaku diamankan di Bekasi Timur," katanya.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Megapolitan
5 bulan lalu

Viral Pemuda Pukuli Ibu hingga Tersungkur di Bekasi, Diduga gegara Tak Diberi Uang

Nasional
5 bulan lalu

Hore! Rute Baru Transjabodetabek Segera Dibuka, Bekasi-Dukuh Atas via Tol Becakayu

Nasional
5 bulan lalu

Disdik Bekasi Segel Al Kareem Islamic School, Temukan Sejumlah Pelanggaran

Seleb
9 jam lalu

24 Tahun Berkarya, Baim Wong Raih Lifetime Achievement Award!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal