Andi Yuslim Patawari: Demokrat dengan Perindo Miliki DNA Sama, Nasionalis dan dipimpin Anak Muda

riana rizkia
Plt Sekjen DPP Partai Perindo Andi Muhammad Yuslim Patawari (foto: MPI)

JAKARTA, iNews.id - Plt Sekjen DPP Partai Perindo yang juga Wakil Ketua Umum Kadin Indonesia, Andi Muhammad Yuslim Patawari mengatakan, Partai Demokrat memiliki DNA yang sama dengan Partai Perindo. Yakni sama-sama nasionalis dan dipimpin anak muda. 

"Demokrat adalah partai yang dipimpin oleh anak muda, tentu kita punya kesamaan, kita punya DNA yang sama sebagai partai nasionalis, kita harap Demokrat semakin maju dan berkembang ke depannya," kata Andi saat menghadiri kongres ke-6 Partai Demokrat di Ritz Carlton, Jakarta Selatan, Selasa (25/2/2025) malam.

Andi yang kerap disapa AYP ini mengucapkan selamat atas kembali terpilihnya Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) sebagai Ketua Umum Partai Demokrat. Dia berharap agar partai tersebut dapat lebih baik ke depannya, di bawah kepemimpinan AHY.

"Tentu kami bersama ketum atas nama DPP Partai Perindo mengucapkan selamat atas terpilihnya kembali mas Agus Harimurti Yudhoyono, kami ucapkan selamat, semoga Partai Demokrat beserta dengan koalisi yang lain, tentu kita menyambut hangat," katanya.

AYP kemudian menyinggung soal pidato Presiden Prabowo Subianto yang menyampaikan tentang betapa pentingnya persatuan bangsa.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Internasional
17 jam lalu

Pesan Zohran Mamdani kepada Trump setelah Menang Pilwalkot New York

Nasional
18 jam lalu

Rakernas Partai Perindo Tegaskan Dukungan terhadap Pemerintahan Prabowo Subianto Lewat Eka Dasa Asasta untuk Asta Cita

Internasional
18 jam lalu

Pidato Kemenangan Pilwalkot New York: Zohran Mamdani Janji Bela Muslim dan Yahudi

Internasional
20 jam lalu

Profil Zohran Mamdani, dari Sosok Tak Dikenal kini Jadi Wali Kota Muslim New York Pertama

Internasional
20 jam lalu

Ini Penyebab Kemenangan Zohran Mamdani sebagai Wali Kota New York

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal