Angela Tanoesoedibjo Ungkap 3 Pilar Utama Kesuksesan Industri Media, Apa Saja?

Danandaya Arya Putra
Co-CEO MNC Group yang juga CEO iNews Media Group Angela Tanoesoedibjo. (Foto: MNC)

Kedua, coverage atau jangkauan. Dia menekankan pentingnya konten yang dimuat bisa dijangkau oleh seluruh masyarakat di Indonesia. 

Menurutnya, MNC Media hadir di semua touch point masyarakat, dari televisi, media sosial, hingga platform digital lainnya. 

"Coverage bagi MNC Media, yang terpenting adalah konten is one thing. Tetapi bagaimana konten itu bisa dinikmati oleh seluas-luasnya pemirsa di seluruh Indonesia, dengan platform apa pun," tuturnya.

Ketiga, lanjutnya, yakni conversion. Dalam hal ini, pihaknya akan terus mengembangkan inovasi agar konsumen senantiasa setia dengan MNC Media.

"Di situlah kita ingin menjawab dengan our innovation yang kita akan lakukan, sudah kita lakukan, dan akan kita terus ke sana," tutur dia.

Editor : Rizky Agustian
Artikel Terkait
Nasional
5 bulan lalu

Hary Tanoesoedibjo Sebut MNC Group Siap Dukung Pengembangan Ekonomi Kreatif Kota Bandung

Bisnis
5 bulan lalu

Pemkot Bandung Siap Kolaborasi dengan MNC Group, Pacu Pengembangan Ekonomi Kreatif

Bisnis
6 bulan lalu

TOP CSR Awards 2025 Dukung Pertumbuhan Bisnis Berkelanjutan, MNC Group Raih 2 Penghargaan

Photo
6 bulan lalu

MNC Group Raih Penghargaan TOP CSR Awards 2025, Komitmen Tingkatkan Kontribusi Sosial

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal