Anggota DPR Ungkap Kunci Indonesia Jadi Negara Besar: Kepercayaan Rakyat

Tim iNews.id
Anggota Komisi II DPR Azis Subekti. (Foto: DPR)

Dia menambahkan, jalan tersebut hanya bisa ditempuh melalui kebijakan yang konsisten, kepemimpinan yang tegas, serta kepercayaan publik yang terus dipelihara melalui kejujuran, keterbukaan, dan keberanian melakukan koreksi.

"Selama pemerintah menjaga arah dengan konsisten dan adil, dan selama rakyat memberi ruang kepercayaan yang rasional dan kritis, Indonesia memiliki peluang nyata untuk tumbuh menjadi negara besar stabil secara politik, mandiri secara ekonomi, dan mampu menyejahterakan rakyatnya dengan martabat," tutur dia.

Editor : Rizky Agustian
Artikel Terkait
Nasional
11 jam lalu

Prabowo Resmikan SMA Taruna Nusantara Kampus Malang, Harap Lulusan Berperan Bangun Indonesia

Nasional
14 jam lalu

Momen Siswi Sekolah Rakyat Beranikan Diri Berikan Surat ke Prabowo: Terima Kasih Bapak

Nasional
16 jam lalu

Saat Prabowo Kagum Anak Driver Ojol Bisa Orasi Pakai Bahasa Asing: Luar Biasa!

Shorts
1 hari lalu

Prabowo: Saya Lebih Hormat sama Pemulung daripada Orang Pintar tapi Curi Uang Rakyat

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal