Arti Lambang Gerakan Pramuka, Sejarah, Penemu dan Makna Gerakannya

Aolia Inas Sabira
Arti Lambang Gerakan Pramuka

JAKARTA, iNews.id - Arti lambang Gerakan Pramuka merupakan pemaknaan sebuah organisasi kepanduan nasional. Lambang Pramuka ini bersifat resmi dan tetap sebagai identitas dari Gerakan Pramuka Nasional Indonesia. Lantas, apa arti dari lambang Gerakan Pramuka?

Arti Lambang Gerakan Pramuka

Melansir laman resmi Pramuka, lambang Gerakan Pramuka adalah siluet tunas kelapa yanng dibuat oleh Andalan Nasional dan Pembina Pramuka bernama Soenardjo Atmodipuro. Terdapat enam arti lambang Gerakan Pramuka berdasarkan ketentuan dari Surat Keputusan Kwartir Nasional Nomor 06/KN/72.

  • -Satu, buah nyiur dalam keadaan tumbuh (cikal). Istilah cikal bakal di Indonesia berarti orang pribumi pertama, yang melahirkan generasi baru. Jadi lambang buah kelapa yang tumbuh melambangkan bahwa setiap Pramuka adalah inti dari kelangsungan hidup bangsa Indonesia
  • -Dua, buah nyiur bisa bertahan lama dalam kondisi apa pun. Jadi simbol tersebut menggambarkan bahwa setiap Pramuka adalah orang yang sehat jasmani dan rohani, kuat dan ulet serta memiliki tekad yang besar dalam menghadapi segala tantangan hidup dan dalam menjalani segala ujian dan kesulitan untuk mengabdi pada Tanah Air dan bangsa Indonesia.

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Nasional
2 bulan lalu

Kadispora Bandung Eddy Marwoto Dicopot usai Jadi Tersangka Korupsi Dana Hibah Pramuka

Nasional
4 bulan lalu

468 Warga Binaan Ikuti Perkemahan Satya Dharma Bhakti Pemasyarakatan, Menimipas: Bekal Hidup usai Masa Pidana

Nasional
4 bulan lalu

Kejati Jabar Bidik Tersangka Baru Korupsi Dana Hibah Pramuka Bandung, 15 Orang Diperiksa

Nasional
5 bulan lalu

Korupsi Dana Hibah Pramuka Rp6,5 Miliar, Kadipora Bandung Dijebloskan ke Penjara

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal