Atta Halilintar Ngaku Sudah Kembalikan Tas Mewah Doni Salmanan ke Polisi

Puteranegara Batubara
Atta Halilintar tiba di Bareskrim (Foto : Puteranegara)

JAKARTA, iNews.id - YouTuber Atta Halilintar selesai menjalani pemeriksaan sebagai saksi kasus dugaan penipuan platform Quotex dengan tersangka Doni Salmanan. Usai menjalani pemeriksaan, Atta Halilintar keluar dari pintu samping Gedung Bareskrim Polri.

Awak media pun harus berlarian mengejar Atta Halilintar untuk mendapatkan pernyataan. 

Setelah diperiksa, Atta mengaku sudah mengembalikan tas mewah pemberian dari Doni Salmanan kepada polisi. 

"Tas kado sudah dibalikin, Alhamdulillah," kata Atta di Gedung Bareskrim Polri, Jakarta Selatan, Kamis (17/3/2022).

Terkait pertanyaan penyidik, Atta lupa mendapatkan berapa jumlah pertanyaan dari penyidik Dit Tipideksus Bareskrim Polri. "Aduh aku lupa, banyak, 10 lebih lah," ujar Atta.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Nasional
28 hari lalu

Porsche hingga Lamborghini Doni Salmanan Laku Dilelang, Nilainya Tembus Rp9,8 Miliar

Seleb
3 bulan lalu

Viral Atta Halilintar Ikut Aksi Depan DPR, Peluk Driver Ojol

Seleb
4 bulan lalu

Gen Halilintar Absen di Ulang Tahun Aurel Hermansyah, Netizen Auto Curiga Keluarga Retak

Nasional
5 bulan lalu

Rumah Doni Salmanan di Soreang Bandung Laku Dilelang Rp3,5 Miliar!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal