Baja Perindo Bahas Strategi Pemenangan di Puncak Bogor

Putra Ramadhani Astyawan
Silaturahmi Baja Perindo (foto: MP)

Diharapkan, relawan Partai Perindo yang ditetapkan KPU bernomor urut 16 pada kertas suara Pemilu 2024 itu dapat lebih solid untuk pemenangan partai.

Dalam kegiatan itu, para relawan juga sempat membentangkan spanduk dukungan terdahap Drisye untuk maju sebagai wakil rakyat di Dapil 3 Kabupaten Bogor.

"Kami relawan dan pendukung Drisye 'Tommy' Siahaya di Dapil III Kab Bogor Siap Menghantar Beliau Menuju Kursi DPRD Kab Bogor Tahun 2024," tulis spanduk yang dibentangkan para relawan.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Nasional
2 hari lalu

GKSR Miliki Sekber, Partai Perindo: Tempat Konsolidasi Partai Nonparlemen Jadi Satu Kekuatan

Megapolitan
8 hari lalu

Pemprov DKI Serahkan 6.050 Ijazah Tertahan di 2025, Dina Masyusin Dorong Program Pemutihan Diperluas

Nasional
9 hari lalu

Gelar Rakerwil, DPW Partai Perindo Sumsel Susun Strategi Pemenangan Partai

Seleb
9 hari lalu

Memilukan, Ratna Galih Ungkap Kondisi Terkini Korban Banjir Aceh yang Masih Butuh Bantuan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal