Bangkitkan Ekonomi dan Ciptakan Lapangan Kerja, Sandiaga Uno Hadiri Indonesian Day di London

Muhammad Fida Ul Haq
Menparekraf Sandiaga Uno (Foto: Ist)

LONDON, iNews.id - Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) RI, Sandiaga Salahuddin Uno terus mendorong kebangkitan ekonomi dan penciptaan lapangan kerja di dalam negeri. Sektor wisata terus tumbuh seiring kasus Covid-19 yang menurun. 

Salah satu upaya yang dilakukan Sandiaga Uno dengan menghadiri acara Indonesian Day di Vinegar Yard London, Inggris, Minggu (6/12/2022). 

Indonesian Day merupakan rangkaian acara Experience Indonesia yang diinisiasi oleh Kedutaan Besar Republik Indonesia di London yang berlangsung 6-8 November 2022. 

Menurut Sandiaga Uno, Indonesian Day bisa menjadi sarana yang baik untuk memperkenalkan bukan hanya pariwisata destinasi Indonesia tapi juga produk-produk ekonomi kreatif Indonesia.

"Ada kuliner, ada fashion, ada juga budaya culture, ada fotografi dan lain-lain. Kami yakin kegiatan ini yang sangat tepat dan juga di waktu yang sangat strategis saat kita sudah mulai bangkit kembali membuka peluang untuk meningkatkan kunjungan dari wisatawan khususnya dari UK," ujar Sandiaga Uno di sela-sela acara Indonesian Day, London, Inggris, Minggu (6/11/2022).

Editor : Muhammad Fida Ul Haq
Artikel Terkait
Nasional
2 hari lalu

Penumpang WNA Whoosh Tembus 335.681 hingga Oktober 2025, Didominasi Warga Malaysia

Nasional
23 hari lalu

Proyek PIK 2 Dihapus dari Daftar PSN, Ini Penjelasan Menko Airlangga

Destinasi
1 bulan lalu

Ribuan Wisatawan Ramaikan MotoGP Mandalika 2025, Pariwisata NTB Semakin Mendunia!

Destinasi
1 bulan lalu

Kabar Baik! MotoGP 2025 Bikin Okupansi Hotel di Mandalika Capai 100%

Internasional
2 bulan lalu

Pariwisata Nepal Lumpuh, Puluhan Hotel Dibakar Telan Kerugian Rp3 Triliun

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal