Banyak Galian Jadi Biang Kerok Macet di Jakarta, Ini Instruksi Pramono

Muhammad Refi Sandi
Gubernur Jakarta, Pramono Anung (foto: Refi Sandi)

Sebelumnya, Pramono memerintahkan penyelesaian sejumlah proyek galian di Jalan TB Simatupang, Jakarta Selatan, dipercepat menjadi November 2025. Target penyelesaian sebelumnya pada Desember 2025.

"Saya minta November diselesaikan. Awalnya Desember. Ya, baru bisa maju satu setengah bulan, tapi saya udah minta itu," ujar Pramono di Senayan, Jakarta Pusat, Minggu (24/8/2025).

Dia mengakui kemacetan menjadi salah satu pekerjaan rumah di Jakarta. Salah satu masalah utama kemacetan terjadi di kawasan TB Simatupang.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Megapolitan
2 bulan lalu

Heboh Tanggul Beton di Cilincing, Pramono Minta KCN Jamin Akses ke Nelayan

Nasional
2 bulan lalu

Pramono Yakin Program 3 Juta Rumah Bisa Bikin Anak Muda Berani Menikah

Megapolitan
2 bulan lalu

Pramono Buka Suara soal Heboh Kabar Tarif Parkir di Jakarta Naik Jadi Rp30.000 per Jam

Megapolitan
2 jam lalu

Lantik Ratusan Kepala Sekolah, Pramono Wanti-Wanti Jangan Ada Bullying

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal