Belajar dari Kudus, Satgas Covid : Peta Zonasi Risiko Jangan Dianggap Enteng

Tim iNews.id
Juru Bicara Satgas COVID-19 Wiku Adisasmito. (Foto: Ist)

Yang perlu menjadi perhatian, kata dia penambahan daerah masuk zona merah merupakan kontribusi dari 9 kabupaten/kota yang berpindah. Perpindahan ke zona merah, menandakan penanganan di wilayah tersebut butuh segera diperbaiki. 

Rinciannya Bengkulu Utara, Kota Solok, Pasaman Barat, Solok, Kota Prabumulih, Dairi, Kota Batam, Melawi dan Kudus. 

"Untuk itu, kesiagaan pemerintah daerah hingga ke tingkat kabupaten/kota sangat dibutuhkan," katanya.

Editor : Faieq Hidayat
Artikel Terkait
Nasional
1 hari lalu

KPK Sempat Periksa Bupati Pati Sudewo di Kudus usai OTT, Ini Alasannya

Nasional
7 bulan lalu

Evakuasi Pendaki Tewas Jatuh ke Jurang Gunung Muria Dramatis, Medan Curam jadi Kendala

Destinasi
2 tahun lalu

5 Wisata Edukasi di Kudus untuk Keluarga, Ada Taman Berisi 1.000 Merpati 

Nasional
3 tahun lalu

Masuk Endemi, Satgas Penanganan Covid-19 Bubar

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal