Beri Pesan kepada Perwira Akmil dan Akpol, Panglima TNI: Kalian Mercusuar dalam Sikap dan Tindakan

Riezky Maulana
Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto menghadiri Upacara Prasetya Perwira (Praspa) Akmil dan Akpol yang dipimpin langsung oleh Presiden Jokowi di Istana Merdeka, Jakarta, Selasa (13/7/2021). (Foto: Istimewa)

Upacara Praspa kali ini hanya menghadirkan para perwakilan lulusan terbaik peraih Adhi Makayasa dari tiap matra. Sementara Perwira lainnya mengikuti melalui video conference dari masing-masing akademi.

Jumlah 700 Perwira TNI-Polri yang dilantik terdiri dari Akmil 227 Perwira (209 putra dan 18 putri), AAL 101 Perwira (90 putra dan 11 putri), AAU 91 Perwira (82 putra dan 9 putri) serta Akpol 281 Perwira (248 putra dan 33 putri).

Editor : Rizal Bomantama
Artikel Terkait
Nasional
17 jam lalu

Silfester Matutina Belum Dipenjara, Roy Suryo: Tolong Aparat juga Fair

Nasional
1 hari lalu

Jadi Tersangka, Roy Suryo Sindir Silfester Matutina Belum Dipenjara

Nasional
1 hari lalu

Reaksi Roy Suryo Jadi Tersangka Kasus Ijazah Jokowi: Saya Senyum

Nasional
1 hari lalu

Rismon Sianipar Jadi Tersangka Fitnah Ijazah Jokowi: Kami Akan Lakukan Perlawanan

Nasional
1 hari lalu

Roy Suryo cs Tersangka Kasus Fitnah Ijazah Jokowi, Polisi segera Panggil!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal