Bertemu Pemred Media Bahas Pembangunan Indonesia, Ini Pesan Presiden Jokowi

Raka Dwi Novianto
Presiden Joko Widodo (Jokowi) bertemu dengan para pemimpin redaksi (Pemred) media dan content creator di Istana Kepresidenan, Jakarta pada hari ini Senin (29/5/2023) sore. (Foto: Istimewa)

Tidak hanya itu, Presiden mengharapkan seluruh peserta pemilu dapat berkompetisi secara free dan fair. Karenanya Presiden akan menjaga netralitas TNI Polri dan ASN. 

Prabu juga menjelaskan Presiden ingin pemilih mendapat informasi dan berita yang berkualitas tentang peserta pemilu dan proses pemilu sehingga akan memperkuat kemampuan pemerintah untuk mencegah berita bohong/hoaks dan dampak negatif lainnya.

"Untuk memastikan agar pemilu bisa berjalan baik terselenggara dengan baik. Dan agar masyarakat juga bisa mendapatkan informasi yang sebaik-baiknya terkait dengan kepemimpinan yang akan datang," kata Prabu.

Editor : Rizal Bomantama
Artikel Terkait
Nasional
1 hari lalu

Tersangka Fitnah Ijazah Palsu Eggi Sudjana Puji Jokowi Selangit: Cerdas, Berani, Militan

Nasional
3 hari lalu

Roy Suryo Pamerkan Ijazah usai Dituduh Palsu: Silakan Difoto, Dianalisis dan Diuji

Nasional
3 hari lalu

Roy Suryo Laporkan 7 Pendukung Jokowi ke Polda Metro, Siapa Saja?

Nasional
5 hari lalu

Polda Metro Usut Laporan Demokrat soal 4 Akun Medsos Tuding SBY Terlibat Ijazah Jokowi

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal