BMKG Imbau Warga Waspada Potensi Hujan Deras saat Imlek

Binti Mufarida
Ilustrasi hujan deras. (Foto: MPI/Cahya Sumirat/Ilustrasi)

Selain itu, Guswanto mengatakan adanya pola Sirkulasi Siklonik yang terpantau di Selat Karimata, di Perairan Selatan dari Filipina, di Samudera Hindia Utara Papua, dan di Australia bagian utara yang membentuk daerah pertemuan atau perlambatan kecepatan angin (konvergensi) yang terkonsentrasi di wilayah Sumatera bagian tengah dan selatan, Jawa bagian barat hingga bagian utara, Nusa Tenggara, Kalimantan Selatan, Sulawesi bagian tengah dan selatan, serta Papua bagian utara dan selatan.

Berikut wilayah Indonesia yang berpotensi hujan sedang hingga lebat pada saat peringatan Imlek 22 Januari 2023 mendatang yakni Aceh, Sumatera Utara, Sumatera Barat, Kepulauan Riau, Bengkulu, Jambi, Sumatera Selatan, Kepulauan Bangka Belitung, Lampung, Banten, Jawa Barat, DKI Jakarta, Jawa Tengah, Jawa Timur.

Kemudian, Bali, Nusa Tenggara Barat, Nusa Tenggara Timur, Kalimantan Barat, Kalimantan Tengah, Kalimantan Utara, Kalimantan Timur, Kalimantan Selatan, Sulawesi Tengah, Sulawesi Selatan, Sulawesi Utara, Gorontalo, Maluku Utara, Maluku, Papua Barat dan Papua.

Editor : Muhammad Fida Ul Haq
Artikel Terkait
Nasional
2 hari lalu

BMKG: Waspada Gelombang Tinggi hingga 4 Meter di Sejumlah Wilayah

Nasional
3 hari lalu

Waspada Cuaca Ekstrem di Indonesia Timur, Bibit Siklon Tropis 97S Menguat

Muslim
3 hari lalu

Doa Ketika Hujan Deras dan Angin Kencang, Lengkap Teks Arab, Latin, dan Artinya

Megapolitan
3 hari lalu

Hujan Guyur Jakarta, Srengseng hingga Kemang Utara Banjir!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal