BMKG: Siklon Tropis Taliah Terdeteksi, Waspada Hujan Lebat dan Gelombang Tinggi!

Binti Mufarida
Hujan di Jakarta. (Foto: MPI)

JAKARTA, iNews.id - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mendeteksi Siklon Tropis Taliah di dekat Indonesia. Lokasinya berada di Samudra Hindia selatan Bali.

“Kecepatan angin maksimum Siklon Tropis Taliah meningkat dalam 24 jam ke depan menjadi kategori tiga dan bergerak ke arah barat-barat daya menjauhi wilayah Indonesia,” tulis BMKG dalam keterangannya, Senin (3/2/2025).

BMKG menyebut Siklon Tropis Taliah juga menimbulkan dampak tidak langsung terhadap cuaca di Indonesia seperti hujan lebat, angin kencang, hingga gelombang tinggi di sejumlah perairan dalam 24 jam ke depan.

Hujan dengan intensitas sedang hingga lebat yang dapat disertai angin kencang berpeluang terjadi di sebagian wilayah. Berikut daftarnya:

1. Jawa Barat
2. DI Yogyakarta
3. Bali
4. Jawa Tengah
5. Jawa Timur
6. NTB

Angin kencang:

1. Pesisir selatan Jawa Tengah hingga selatan NTB

Editor : Rizky Agustian
Artikel Terkait
Buletin
3 jam lalu

Terekam CCTV! Detik-Detik Pelaku Ledakan SMAN 72 Jakarta Bawa Tas Merah Misterius

Buletin
10 jam lalu

Ngeri! Kecelakaan Beruntun di Purworejo, Truk Solar Tabrak 2 Mobil dan Kios

Buletin
10 jam lalu

Efek Ledakan SMAN 72 Jakarta, Pemerintah Akan Batasi Game PUBG

Nasional
20 jam lalu

Waspada! Cuaca Ekstrem Masih Mengancam Sejumlah Wilayah Sepekan ke Depan

Nasional
2 hari lalu

Gempa Hari Ini Guncang Banten, Cek Pusat dan Magnitudonya!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal