BMKG Ungkap 61 Persen Wilayah Indonesia Sudah Masuk Musim Hujan

Binti Mufarida
Ilustrasi hujan (Foto: Ilustrasi/Ist)

“Wilayah yang diprakirakan mengalami hujan kriteria menengah (50 - 150 mm/dasarian) berada di - sebagian besar Sumatra, Jawa, Bali, Kalimantan, Sulawesi, Malut dan Maluku, Papbar dan Papua, sebagian Nusa Tenggara,” tulis BMKG.

Selanjutnya, wilayah yang diprediksikan mengalami hujan kategori tinggi-sangat tinggi (lebih dari 150 mm/dasarian) meliputi sebagian besar Banten, sebagian kecil Aceh, Sumut, Sumbar, dan Riau bagian barat, sebagian kecil Jambi, Sumsel, dan Lampung bagian tengah, sebagian kecil Jabar, Jateng, Jatim, Kalbar dan Kalteng, Sulsel dan Papbar bagian selatan.

“Wilayah Indonesia yang diprediksi memiliki potensi banjir dengan kategori tinggi meliputi Provinsi Sulawesi Selatan (Kab. Barru, Maros, Pangkajene Kepulauan),” kata BMKG.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Nasional
2 jam lalu

Breaking News: Gempa Besar Magnitudo 6,8 Guncang Tanimbar Maluku

Nasional
15 jam lalu

BMKG: 43,8 Persen Wilayah Indonesia Masuk Musim Hujan

Nasional
18 jam lalu

BMKG Imbau Masyarakat Waspada Hujan Lebat hingga Angin Kencang Pekan Ini

Nasional
2 hari lalu

Gempa Magnitudo 6,3 Guncang Laut Sawu NTT, Ini Analisis BMKG

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal