Dia menuturkan, potensi bencana hidrometeorologi, seperti banjir, longsor, banjir bandang, angin kencang masih akan terjadi di berbagai wilayah Indonesia.
“Kami mohon agar semua pihak di daerah maupun di pusat tetap terus bersiaga karena ini mohon maaf hanya berganti wilayahnya. Jadi tergantung mana yang lingkungannya lebih rentan atau lebih terganggu itu yang akan longsor atau banjir terlebih dahulu,” tuturnya.