BNN RI Tegaskan Komitmen Kerja Sama Lawan Narkotika di Sidang AMMD ke-8

Anindita Trinoviana
Kepala BNN RI Komjen Pol Petrus R Golose memimpin delegasi Indonesia pada The 8th ASEAN Ministerial Meeting on Drug Matters. (Foto: dok BNN RI)

Peningkatan dan penguatan kerja sama, menurut Komjen Pol Petrus R Golose mutlak dilakukan seluruh negara anggota ASEAN dalam memerangi penyalahgunaan dan peredaran gelap narkotika. Hal tersebut dapat dilakukan dengan menjadi tuan rumah dan mengadiri pertemuan bilateral, regional, dan multilateral.

Hal itu pula yang dilakukan Indonesia, yakni dengan bergabung menjadi anggota Commission on Narcotic Drugs (CND) periode 2024-2027.

Terpilihnya Indonesia sebagai anggota CND pun mendapat apresiasi dan ucapan selamat dari Secretary General of Ministry of Home Affairs Malaysia dan Chairman of Dangerous Drugs Board Philippine. Mereka berharap, dengan peran tersebut Indonesia dapat menguatkan posisinya pada tataran internasional dalam memerangi peredaran gelap dan penyalahgunaan narkotika.

Editor : Anindita Trinoviana
Artikel Terkait
Bisnis
2 jam lalu

TASPEN Perkuat Visi Misi, Wujudkan Perusahaan Unggul dan Berkelanjutan 

Nasional
1 hari lalu

Cegah Sertifikat Ganda, Menteri Nusron Imbau Masyarakat Mutakhirkan Data

Bisnis
3 hari lalu

BNI Shopping Race Tahap 3 Digelar di 13 Kota Besar, Dorong Literasi dan Transaksi Digital

Nasional
3 hari lalu

Kementerian ATR/BPN Perkuat Pencegahan Korupsi dalam Layanan Pertanahan dan Tata Ruang

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal