Dia juga berharap masyarakat tidak cepat mempercayai kabar mengenai kejadian tersebut yang belum jelas kebenarannya. "Jangan termakan hoaks," ucapnya.
Dia menuturkan, malam ini tim reaksi cepat bergerak mendampingi BPBD Lumajang dan BPBD Provinsi Jawa Timur beserta tim kesehatan untuk membantu warga.
"Tim lewat darat membawa logistik, selimut, makanan siap saji, tenda darurat, logistik dan lainnya," katanya.