"Sementara olah TKP awal, diduga yang bersangkutan lompat dari jendela sehingga pakaiannya tersangkut di grendel jendelanya," kata Kapolres Boalemo AKBP Ahmad Pardomuan.
Saksikan kisah pilu tersebut di Realita hari ini pukul 15.00 wib secara langsung di stasiun televisi berita milik MNC Group, iNews. Anda yang memiliki mobilitas dan tidak sempat menyimak di depan layar kaca, dapat mengikuti program ini melalui laman www.rctiplus.com dan aplikasi RCTI+, unduh segera di Google Play Store dan Apple App Store.