Buku Membedah Pikiran Ganjar, Ekonom UGM Sebut Bukti Seorang Pemimpin Diakui

Bachtiar Rojab
Ekonom UGM Poppy Ismalina (foto: MPI)

Sementara itu, Hamid Basyaid menjelaskan buku tersebut bisa membuat masyarakat jadi lebih dekat dan mengenal sosok Bakal Calon Presiden (Bacapres) Ganjar Pranowo.

"Saya melihat belum ada yang mengemukakan secara sistematis, saya coba bikin ini, jadi kita pengen tahu isi kepalanya para calon presiden, dalam hal ini Ganjar Pranowo," kata Hamid Basyaib.

Hamid mengatakan, dalam buku tersebut dijelaskan secara secara gamblang dan sederhana pemikiran dari seorang Ganjar Pranowo. Mulai dari pemikiran tentang ekonomi, hukum, kesenian, budaya, pertahanan dan keamanan negara.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Nasional
2 bulan lalu

Ketua Komisi Reformasi Polri Jimly Temui Megawati: Habis Urus Polisi, Kita Benahi yang Lain

Nasional
2 bulan lalu

Berantas Kemiskinan, Ekonom Dorong Pemerintah Perkuat Senjata Ultramikro

Makro
2 bulan lalu

Purbaya Siapkan Pinjaman Rp240 Triliun untuk Daerah, Ekonom Soroti Potensi Beban Tambahan Pemda

Nasional
4 bulan lalu

Kementerian HAM Kritik Polisi Sita Buku saat Tangkap Aktivis, Sebut Rusak Tradisi Membaca

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal