Cawagub Sulteng Abdul Karim Ajak Anak Muda Berbagi Gagasan di Kota Palu

Anindita Trinoviana
Cawagub Sulteng Abdul Karim Aljufri memaparkan visi misinya dihadapan anak muda di Kota Palu. (Foto: dok Ist)

Salah satunya, Hendri Dirgantara seorang mahasiswa yang menanyakan strategi untuk mempromosikan Sulawesi Tengah ke seluruh Indonesia, mengingat Sulteng mengalami krisis identitas budaya.

Dia menegaskan bahwa saat berbicara tentang Sulteng, banyak yang hanya mengingat gempa Palu dan kerusuhan di Poso. Selain itu, dia berharap siapapun kandidat yang terpilih nantinya bisa lebih memperhatikan mahasiswa yang kuliah di luar daerah. 

Abdul Karim menyambut setiap gagasan dengan antusias. Dia menyatakan bahwa mungkin dia bukan yang terbaik, tetapi merasa bisa mewakili suara anak muda.

“Kalau kalian merasa saya mampu membawa aspirasi kalian, mari kita bergandeng tangan,” ujarnya.

 Abdul menekankan pentingnya kerja sama untuk menyampaikan kegelisahan anak-anak muda.

“Saya bukan yang terbaik, tetapi saat ini saya yang diberi kepercayaan. Jika ada yang seumuran dengan saya, mari kita pikirkan bersama, tetapi jika hanya satu, maka sebaiknya kita bersatu,” tuturnya.

Editor : Anindita Trinoviana
Artikel Terkait
Bisnis
3 hari lalu

Ritel dan UMKM Bersanding, Aprindo Tegaskan Komitmen Tumbuh Bersama

Bisnis
4 hari lalu

27 Tahun Majukan Negeri, Bank Mandiri Jangkau 60.000 Penerima Manfaat

Bisnis
5 hari lalu

Kolaborasi Ritel dan Teknologi Warnai Pembukaan Road to Hari Ritel Nasional 2025

Bisnis
5 hari lalu

Bank Mandiri Perkuat Komitmen ESG lewat Kinerja Keberlanjutan yang Solid

Bisnis
6 hari lalu

Perkuat Ekosistem Kendaraan Listrik, PLN Resmikan Dua SPKLU Center Pertama di Jakarta

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal