Cawapres Ma'ruf Amin Konsentrasi Garap Banten, DKI dan Jabar

Aditya Pratama
Cawapres nomor urut 01 KH Ma'ruf Amin. (Foto: Antara/dok).

Ma’ruf pun menegaskan bahwa pada prosesi kampanye nanti baik dirinya bersama calon Presiden Jokowi maupun tim kampanye akan bekerja total. "Kampanye resminya memang bulan Januari, artinya itu seluruhnya all out," kata dia.

Direktur Relawan Tim Kampanye Nasional (TKN) Jokowi-Ma’ruf Maman Imanulhaq sebelumnya mengutarakan hal senada. Menurut dia, Jabar, DKI Jakarta, dan Banten merupakan tiga dari 10 daerah prioritas pemenangan pasangan Jokowi-Ma’ruf.

Karena itu, di tiga daerah itu relawan harus bergerak masif untuk menyosialisasikan prestasi Jokowi dan visi misi pasangan calon nomor urut 01.

"Tidak ada pilihan lain, relawan harus bergerak secara sistematis, masif dan militan untuk menangkan pasangan Jokowi-Ma’ruf di Jabar, DKI dan Banten. Ini pertarungan yang sangat berat,”kata Maman, Minggu (9/12/2018).

Editor : Zen Teguh
Artikel Terkait
Nasional
1 hari lalu

Gempa Hari Ini Guncang Banten, Cek Pusat dan Magnitudonya!

Nasional
3 hari lalu

Tokoh Banten TB Sangadiah Wafat, Partai Perindo: Sosok Ulama dan Pendekar Pemersatu

Nasional
5 hari lalu

Canda Prabowo ke Andra Soni: yang Benar Ya Jadi Gubernur

Nasional
13 hari lalu

Awas Telat! Pemutihan Pajak Kendaraan di Banten Berakhir 31 Oktober 2025

Buletin
17 hari lalu

Dikeluhkan Masyarakat, Tambang Pasir Ilegal di Lebak Disegel Pemprov Banten

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal