Cegah Kaki Melepuh, Jemaah Haji Diminta Tetap Bersandal di Saudi

Widya Michella
Jemaah haji diminta untuk tetap menggunakan alas kaki. (Foto : Istimewa)

Sementara itu, Petugas Haji di Posko Utama Masjid Nabawi Siti Isnaini menyampaikan persoalan hilangnya sandal kini menjadi salah satu keluhan yang disampaikan jemaah saat beraktivitas di Masjid Nabawi. Hal ini disebabkan karena mereka lupa posisi awal meletakkan atau menyimpan sandalnya.

"Padahal kadang dia lupa taruh sandalnya di mana, mungkin dia masuk pintu mana, terus sandal diletakkan di loker. Beres salat lupa tadi sandalnya taruh di mana dan lupa juga masuk pintu lewat mana," ujar Siti.

Lalu setidaknya terdapat lima posko petugas PPIH yang tersebar di kompleks Masjid Nabawi. Lima pos diisi petugas Linjam dan Kesehatan.

Empat pos terletak di pintu-pintu gerbang seperti posko utama di pintu 332, pintu 328 pos dua, pintu 306 pos ketiga, pintu 358 pos, dan pos Raudhah.

Editor : Faieq Hidayat
Artikel Terkait
Internasional
3 hari lalu

Arab Saudi Gelar Salat Minta Hujan Serentak, Ratusan Jemaah Banjiri Masjidil Haram

Internasional
3 hari lalu

Trump Desak Saudi Berdamai dengan Israel sebagai Imbalan Damaikan Gaza

Internasional
3 hari lalu

Alasan Cristiano Ronaldo Ingin Menetap di Saudi Usai Pensiun: Negara Indah dan Aman!

Internasional
4 hari lalu

Mengejutkan, Cristiano Ronaldo Putuskan Menetap di Saudi Usai Pensiun dari Sepak Bola

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal