Cerita Gus Miftah Bimbing WN Belanda Tak Beragama Masuk Islam

Kastolani Marzuki
Pengasuh Pondok Pesantren (Ponpes) Ora Aji Sleman, Miftah Maulana Habiburrahman atau dikenal Gus Miftah. (Foto: iNews).

JAKARTA, iNews.id – Pengujung Ramadan, pengasuh Pondok Pesantren (Ponpes) Ora Aji Sleman, Miftah Maulana Habiburrahman atau dikenal Gus Miftah mengislamkan Warga Negara (WN) Belanda. Sebelumnya, WN Belanda ini tidak beragama. 

Gus Miftah mengatakan, WN Belanda itu masuk Islam setelah mendengar ceramah atau orasi kebangsaannya di gereja yang sempat ramai dihujat netizen. 

“Welcome to Islam bro.... berkah di ujung Ramadan 1442 H. Saya dapat WhatsApp (WA)dari WNI yang tinggal di Belanda. Dia WA saya, mohon izin untuk video call karena ada seorang laki laki berkebangsaan Belanda dan tidak punya agama sebelumnya .....tertarik untuk masuk Islam dan minta saya yang bimbing membaca dua kalimat syahadat,” ujar Gus Miftah dikutip dari akun Instagramnya, Rabu (12/5/2021). 

Editor : Kurnia Illahi
Artikel Terkait
Nasional
6 jam lalu

Momen Prabowo-Ratu Máxima Bertukar Cendera Mata: Batik hingga Jersey untuk Bobby Kertanegara

Buletin
21 hari lalu

Kebakaran Hanguskan 27 Kamar di Ponpes Hidayatul Mubarokah Lebak Banten

Internasional
24 hari lalu

Rumania Borong 18 Jet Tempur F-16 Belanda Cuma Seharga Rp19.200, Ternyata Bukan untuk Perang

Internasional
24 hari lalu

Wow, Rumania Beli 18 Unit Jet Tempur F-16 dari Belanda Cuma Seharga Rp19.000

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal