Cerita SBY Tanpa Ani Yudhoyono, Belum Dapat Mimpi hingga Ingin Terbitkan Novel

Felldy Aslya Utama
SBY bersama mertuanya Sunarti Sri Hidayah atau akrab disapa ibu Ageng ziarah makam Ani Yudhoyono di Taman Makam Kalibata , Jumat (7/6/2019). (Foto: Istimewa)

"Saya masih menyimpan kenangan Memo yang terakhir, ada fotonya. Ia terlihat cantik, dan bersih. Kapan-kapan kita lihat, pasti bahagia," kata SBY kepada pada keluarga dan kerabat yang hadir.

SBY juga senang pusara Ani Yudhoyono dapat berdekatan dengan pusara Ainun Habibie. "Saya bilang, "Pak Habibie pusara Ibu Ainun alhamdulillah bersebelahan dengan Ibu Ani. Mari kita berdoa kepada Allah SWT semoga Ibu Ani dapat kembali bertemu dengan Ibu Ainun di surga," ungkap SBY.

"Pak Habibie langsung menggenggam tangan saya, dan beliau berharap doa itu dapat dikabulkan oleh Allah SWT," katanya menambahkan.

SBY yang mengenakan batik berwarna merah, kemudian menuturkan harapan besarnya. "Suatu saat saya dipanggil, Insya Allah bisa beristirahat di sebelah Ibu Ani," tutur SBY sambil menunjuk ke tanah yang telah dikosongkan persis di sebelah pusara Ani Yudhoyono yang berada di Blok M 128, TMP Kalibata, Jakarta.

Editor : Djibril Muhammad
Artikel Terkait
Nasional
9 hari lalu

AHY Akui Tak Mudah Sandang Nama Yudhoyono: tapi Saya Sadari, Ini Jawaban Doa SBY

Nasional
9 hari lalu

AHY Kenang 2 Tahun Cikeas Gelap usai Ani Yudhoyono Wafat

Nasional
1 bulan lalu

Demokrat Ungkap SBY dan Kapolri Ngobrol Akrab di Acara HUT ke-80 TNI: Tak Ada Masalah

Nasional
1 bulan lalu

Demokrat Perlihatkan Foto SBY Ngobrol Akrab dengan Kapolri, Ada Gibran Nyimak

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal