Cerita WNI dari Iran: Hampir Tiap Malam Israel Menyerang tapi Bisa Ditangkal

Hasnugara
Pemerintah kembali memulangkan enam WNI dari Iran melalui Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Tangerang, Banten, Sabtu (28/6/2025) malam (foto: Hasnugara)

"Hampir setiap malam saat itu ada serangan tapi dari pihak Iran bisa menangkal serangan itu," katanya, dikutip Minggu (29/6/2025).

Hal senada disampaikan Ridho. Menurutnya, Teheran masih terbilang aman karena Iran bersiaga penuh melawan serangan udara Israel.

"Di Iran itu aman-aman saja, di Teheran pun yang menjadi pusat titik serangan masih dibilang aman karena rata-rata itu rudal berhasil ditahan di langit," ujar Ridho. 

Hingga kini, WNI yang telah berhasil dipulangkan dari wilayah terdampak mencapai 79 orang. Pemerintah mengungkapkan, masih ada 18 orang lainnya yang akan menyusul dalam waktu dekat.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Nasional
5 bulan lalu

Kabar Baik! Garuda Buka lagi Rute Jakarta-Doha Qatar usai Perang Iran-Israel

Buletin
5 bulan lalu

Momen Haru Upacara Pemakaman Massal Korban Serangan Israel di Iran

Internasional
5 bulan lalu

Panas! Iran Larang Masuk Bos Badan Nuklir PBB Rafael Grossi

Internasional
2 jam lalu

Pembakaran Masjid Perkuat Tuduhan Apartheid Israel di Tepi Barat

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal