Ciri-ciri Masa Pubertas Perempuan dan Penjelasannya untuk Diketahui

Nur Fathiyah Azizah Putri
Ciri-ciri masa pubertas perempuan (Freepik)

Peristiwa pelepasan ovum dari ovarium disebut ovulasi. Melansir buku ‘Pasti Bisa Ilmu  Pengetahuan Alam untuk SD/MI Kelas VI’ terbitan Penerbit Duta, ciri-ciri masa pubertas perempuan dibedakan menjadi ciri primer dan ciri sekunder.

Ciri primer merupakan ciri utama yang terjadi pada masa pubertas. Ciri utama masa pubertas pada anak perempuan ditandai dengan haid atau menstruasi pertama. Haid pertama yang dialami perempuan disebut menarche.

Peristiwa ini menandakan bahwa organ kelamin perempuan, yaitu ovarium telah berfungsi menghasilkan sel telur (ovum). Lamanya siklus menstruasi perempuan berbeda-beda tergantung oleh faktor makanan, gangguan, emosional, gangguan emosional, stres, atau kondisi kesehatan dengan normal rata-rata siklus 28 hari.

Ciri-ciri Masa Pubertas Perempuan

  • 1. Tumbuh rambut halus di daerah tertentu, seperti ketiak dan alat kelamin.
  • 2. Suara menjadi halus dan tinggi 
  • 3. Perubahan fisik pada masa pubertas perempuan adalah berkembangnya payudara dan pinggul yang membesar 
  • 4. Kulit bertambah halus
  • 5. Munculnya jerawat dan peningkatan produksi keringat

Demikian penjelasan dan ciri-ciri masa pubertas perempuan, semoga dapat menambah pengetahuan kalian ya!

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Nasional
10 bulan lalu

15 Contoh Soal Bioteknologi dan Kunci Jawabannya

Health
12 bulan lalu

Bukan Tumbuh Jakun, Dokter Mesty Ariotedjo Ungkap Tanda Pubertas Pertama Laki-Laki

Nasional
1 tahun lalu

Deretan Jurusan Kuliah Anak IPA yang Peluang Kerjanya Besar, Tertarik?

Nasional
1 tahun lalu

20 Contoh Soal Persilangan Monohibrid, Yuk Pelajari dan Pahami!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal