Contoh Teks MC Buka Bersama Kantor, Lengkap dan Mudah Dihafalkan

Wikku D Nugroho
Contoh Teks MC Buka Bersama Kantor (Foto: freepik)

Perkenankanlah saya Tirta, selaku MC hari ini untuk memandu acara buka puasa bersama kita mulai dari pembukaan hingga akhir acara nanti. 

Acara pertama adalah Pembukaan

Dilanjutkan dengan pembacaan ayat suci Al-Qur’an

Berikutnya adalah kata-kata sambutan dari bapak direktur 

Kultum yang akan dibawakan Ustaz Bambang

Lalu masuk pada acara puncak yakni buka puasa bersama

Dilanjutkan dengan shalat magrib berjamaah

Dan yang terakhir adalah penutup

Pembacaan ayat suci Al-Qur'an akan dibawakan oleh Ustaz Shalehudin, kami persilakan naik ke atas panggung. 

Acara selanjutnya kata sambutan dari Bapak Mulyono selaku direktur di kantor ini kami persilakan naik ke atas panggung. 

Terimakasih atas sambutannya.

Kita berlanjut memasuki acara selanjutnya kultum dengan tema silaturahmi yang akan dibawakan oleh Ustaz Bambang. Kepada Ustaz dipersilakan. 

Selanjutnya masuk acara puncak kita, mari berbuka puasa bersama setelah Azan Magrib berkumandang, sesaat lagi. Silahkan menikmati hidangan yang telah disediakan.

Editor : Komaruddin Bagja
Artikel Terkait
Muslim
30 hari lalu

Contoh Teks MC Acara Maulid Nabi Simpel Terbaik untuk di Masjid dan Sekolah

Nasional
1 bulan lalu

15 Teks MC Formal: Ini Trik Ampuh yang Bikin Anda Kuasai Panggung

Nasional
2 bulan lalu

5 Contoh Teks MC 17 Agustus untuk Acara Peringatan Kemerdekaan, Pembawa Acara Wajib Simak!

Nasional
2 bulan lalu

4 Contoh Teks MC Malam Tirakatan 17 Agustus, Yuk Siapkan Diri Jadi Pembawa Acara Dadakan yang Profesional

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal