Cuaca Buruk di NTT, Evakuasi Wilayah Terisolasi Terhambat

Binti Mufarida
Banjir Bandang di NTT (Foto Antara).

Doni pun menegaskan bahwa proses penanganan pemberian bantuan secepat mungkin, namun faktor cuaca buruk tidak bisa dilawan. “Tetapi harus dipahami cuaca tidak bisa dilawan, jadi faktor ini harus menjadi perhatian kita semua.”

Selain lewat udara, opsi darat juga dilakukan untuk menyentuh wilayah yang belum tersentuh bantuan. “Kemudian juga kita harus optimalkan dari opsi lainnya yaitu lewat darat. Di Malaka, sepengetahuan saya ini unsur Polri, dari jajaran Brimob, dari jajaran TNI yang ada di sana, itu juga sudah berusaha untuk bisa menjangkau seluruh kawasan yang belum tersentuh,” kata Doni.

Doni juga meminta masyarakat yang di lokasinya belum tersentuh bantuan, diharapkan segera melaporkan langsung. “Supaya kami pun bisa dengan mudah untuk memberikan bantuan ke sasaran. Sehingga tidak ada masyarakat kita yang tidak mendapatkan perhatian dan dukungan dari pemerintah baik pusat maupun daerah," katanya.

Editor : Faieq Hidayat
Artikel Terkait
Nasional
18 jam lalu

Banjir Rendam Karawang hingga Bekasi, BNPB: 14.038 Jiwa Terdampak, 1 Meninggal

Nasional
18 jam lalu

Kementerian PU bakal Bangun 7 Jembatan Permanen di Aceh, Berikut Daftarnya

Nasional
2 hari lalu

Tekan Cuaca Ekstrem, Modifikasi Cuaca di Langit Jakarta-Jabar Digelar hingga 24 Januari

Nasional
3 hari lalu

BNPB Kerahkan 3 Pesawat untuk Modifikasi Cuaca di Jateng, Atasi Banjir

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal