Danjen Kopassus : TNI Harus Jadi yang Terbaik, Lebih Profesional dan Kuat

Riezky Maulana
Komandan Jenderal (Danjen) Komando Pasukan Khusus (Kopassus) Mayjen TNI Mohamad Hasan. (Foto: Riezky Maulana).

Dia berharap prajurit TNI, khususnya korps baret merah selalu mampu menjalankan tugas yang diberikan. Selain itu, kata dia kemampuan TNI tersebut dapat menjadi nilai tambah sekaligus berupaya terus menjadi instansi yang terbaik.

"Tentunya apa yang kita sudah lakukan sampai saat ini menjadi penilaian bagi bangsa dan negara. TNI tetap harus menjadi yang terbaik di seluruh instansi yang ada di pemerintahan ini," ucapnya.

Menurutnya, ada empat harapan lagi mesti tercapai dalam momen peringatan HUT TNI. Empat harapan itu, kata dia TNI semakin kuat, profesional, adaptif dan semakin dicintai oleh rakyat.

"Ke depannya kita tentu ingin lebih profesional, lebih kuat, adaptif dan semakin dicintai rakyat," ucapnya.

Editor : Kurnia Illahi
Artikel Terkait
Nasional
22 hari lalu

Prabowo Bertemu Dasco di Istana, Bahas Stabilitas Ekonomi-Penanganan Bencana Sumatra

Nasional
1 bulan lalu

Ketua MPR China Wang Huning Tiba di Istana, Disambut Tari Pa'gellu

Megapolitan
1 bulan lalu

Buruh Demo di Istana-DPR Hari Ini, Rekayasa Lalin Diterapkan Situasional

Nasional
2 bulan lalu

Prabowo Bertemu Dasco di Istana, Bahas Pertumbuhan Ekonomi hingga Situasi Politik-Keamanan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal