Dapat Penolakan di Malang, Zakir Naik Ternyata Isi Ceramah di UMS 

Ary Wahyu
Penceramah asal India, Zakir Naik mengisi kajian di UMS Solo dalam Tour Indonesia 2025, Selasa (8/7/2025) malam. (Foto: UMS)

Rektor mengatakan, kunjungan Dr Zakir Naik dan Syaikh Fariq Naik ke UMS merupakan agenda istimewa. Sebab, umat Islam berkesempatan menimba ilmu dan kebaikan untuk semesta.

“Kita dipertemukan dengan beliau dalam rangka tholabul ilmi (mencari ilmu) dan dalam rangka berbuat baik,” ujarnya.

Ditolak Ceramah di Malang

Sebelumnya, Puluhan orang yang tergabung dalam Arek Malang Bersuara menolak kehadiran ulama Dr Zakir Naik yang akan ceramah dalam tablig akbar di Kota Malang. Mereka menyampaikan keberatannya di hadapan anggota DPRD Kota Malang, Selasa (7/8/2025).

Juri bicara Arek Malang Bersuara, Abdul Aziz Masrib mengatakan, warga merasa keberatan dengan acara tablig akbar yang diisi oleh Zakir Naik. Dia menilai ceramah Zakir Naik mengundang provokasi dan banyak yang dirugikan utamanya dari pemeluk agama minoritas.

"Kami menolak karena di Kota Malang sudah lama terjalin kerukunan antarumat beragama. Sehingga ini harus kita lestarikan bahkan kita tingkatkan, jangan sampai kerukunan antarumat beragama ini dirusak oleh orang-orang yang tidak paham toleransi. Kita paham tokoh ini dalam ceramahnya selalu mengundang provokasi dan memancing keributan," kata Abdul Aziz Masrib.

Editor : Kastolani Marzuki
Artikel Terkait
Nasional
5 bulan lalu

Alasan Warga Tolak Zakir Naik di Malang, Ceramahnya Dinilai Provokatif

Muslim
5 bulan lalu

Datangi DPRD, Arek Malang Bersuara Tolak Zakir Naik Ceramah dalam Tablig Akbar

Seleb
6 bulan lalu

Pilih Hidup Sederhana, dr Zakir Naik Tenyata Setiap Ceramah Tak Mau Dibayar

Nasional
17 hari lalu

Menko Yusril Ajak Tokoh Agama Ikut Berantas Judi Online, Salah Satunya Lewat Ceramah

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal