Diperiksa soal Tudingan Hamili Lisa Mariana, Ridwan Kamil Bawa Hasil Tes DNA

Putranegara Batubara
Eks Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil bawa hasil tes DNA saat diperiksa Bareskrim Polri pada Kamis (28/8/2025). (Foto: iNews.id/Putranegara)

JAKARTA, iNews.id - Mantan Gubernur Jawa Barat (Jabar) Ridwan Kamil diperiksa penyidik Bareskrim Polri pada Kamis (28/8/2025) terkait tudingan menghamili Selebgram Lisa Mariana. Dalam kesempatan itu, ia membawa hasil tes DNA sebagai barang bukti.

"Hasil DNA," ucap pria yang akrab disapa RK ini saat ditanya barang bukti yang dibawa saat pemeriksaan di Gedung Bareskrim Polri, Jakarta Selatan, Kamis (28/8/2025).

RK belum berbicara banyak soal pemanggilan oleh penyidik Direktorat Tindak Pidana Siber Bareskrim Polri hari ini. Ia hanya memastikan menjalani pemeriksaan tambahan. 

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Nasional
4 jam lalu

Polri Segera Umumkan Tersangka Kasus Kayu Gelondongan Bencana Sumatra

Seleb
19 jam lalu

Ridwan Kamil dan Atalia Praratya Cerai, Bagaimana Nasib Anak Angkatnya?

Seleb
1 hari lalu

Ridwan Kamil Bantah Arka Anak Hubungannya dengan Aura Kasih 

Seleb
1 hari lalu

Sidang Cerai Ridwan Kamil dan Atalia Praratya Dilanjutkan 2 Januari 2026

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal