Ditunjuk Jadi Plt Ketum PPP, Mardiono: Fokus Hadapi Pemilu

Felldy Aslya Utama
Plt Ketum PPP Muhammad Mardiono (foto: Wikipedia)

Mardiono menyampaikan forum pemberhentian Suharso juga sudah memenuhi syarat. Forum dimulai dengan rapat pengurus harian DPP PPP untuk membahas ini, kemudian dilanjutkan dengan agenda Musyawarah Kerja Nasional (Mukernas).

"Untuk melakukan rapat nasional yang disebut Mukernas, itu dihadiri oleh pengurus harian, majelis, kemudian fraksi anggota DPR RI, kemudian para ketua dan sekretaris wilayah seluruh Indonesia dan kemudian para pimpinan-pimpinan," ujarnya.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Nasional
1 bulan lalu

Mardiono Ungkap Ada Orang Baik Fasilitasi Rekonsiliasi dengan Agus Suparmanto, Siapa?

Nasional
1 bulan lalu

2 Kubu PPP Berdamai, Menkum: Tak Ada Andil Prabowo

Nasional
1 bulan lalu

Agus Suparmanto Batal Gugat Kepengurusan PPP Mardiono usai Sepakat Islah

Nasional
1 bulan lalu

Dualisme PPP Berakhir: Mardiono Jadi Ketum, Agus Suparmanto Waketum

Nasional
1 bulan lalu

Breaking News: Dualisme PPP Berakhir, Mardiono dan Agus Suparmanto Berdamai

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal