Doni Monardo Sebut Gugurnya Kabinda Papua Brigjen Danny Kehilangan bagi Kopassus

Raka Novianto
Doni Monardo (Foto: Raka Novianto/MPI)

Gugurnya I Putu Danny merupakan kehilangan besar bagi TNI khususnya Komando Pasukan Khusus (Kopassus).

"Kehilangan Putu Danny adalah kehilangan yang besar buat TNI dan juga Angkatan Darat dan khususnya Kopassus, karena pengetahuan dan keterampilan Putu Danny dalam berbagai bidang di militer itu sangat banyak," ucap Doni.

Brigjen I Gusti Putu Danny Nugraha Karya ditembak di Beoga, Kabupaten Puncak, Papua, pada Minggu (25/4/2021).

Jenazah Danny dijadwalkan tiba di Jakarta pada Senin sore dan keesokan harinya dikremari di Cibinong, Bogor.

KKB membakar SD dan sejumlah rumah di Distrik Beoga. Personel TNI dan polisi masih memburu para pelaku.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Nasional
22 jam lalu

Banjir Rendam Karawang hingga Bekasi, BNPB: 14.038 Jiwa Terdampak, 1 Meninggal

Nasional
2 hari lalu

Tekan Cuaca Ekstrem, Modifikasi Cuaca di Langit Jakarta-Jabar Digelar hingga 24 Januari

Nasional
3 hari lalu

BNPB Kerahkan 3 Pesawat untuk Modifikasi Cuaca di Jateng, Atasi Banjir

Nasional
5 hari lalu

BNPB Kebut Pembangunan Huntara di 5 Kecamatan Aceh Utara, Ditargetkan Rampung Akhir Januari

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal