DPW Perindo Jawa Barat Bagikan Gerobak untuk UMKM Bekasi

Carlos Roy Fajarta
DPW Partai Perindo Jawa Barat membagikan gerobak untuk UMKM. (Foto MNC Portal).

Dikatakannya antusiasme masyarakat Jawa Barat dalam menyambut program gerobak Partai Perindo amat tinggi. "Antusias masyarakat sangat tinggi dengan program seperti ini. Perindo Jawa Barat target kita mendapatkan kursi, pasti kita lolos di pemerintahan pusat," tambah Hasan Hanafi.

Dia mengungkapkan setidaknya ada 27 kabupaten kota di Provinsi Jawa Barat yang akan menjadi target perolehan suara dari DPW Perindo Jabar.

"Jika berhasil meraih hasil baik di Jawa Barat yang memiliki 627 kecamatan dan 40 jutaan penduduk, maka kami optimistis Perindo dapat lolos ke parlemen Senayan pada Pemilu 2024 nanti," pungkas Hasan Hanafi.

Editor : Faieq Hidayat
Artikel Terkait
Megapolitan
4 hari lalu

Pemprov DKI Serahkan 6.050 Ijazah Tertahan di 2025, Dina Masyusin Dorong Program Pemutihan Diperluas

Nasional
5 hari lalu

Gelar Rakerwil, DPW Partai Perindo Sumsel Susun Strategi Pemenangan Partai

Nasional
6 hari lalu

Partai Perindo Turun Langsung ke Sumbar, Distribusikan Bantuan bagi Korban Bencana

Bisnis
10 hari lalu

Rayakan Pergantian Tahun, Sorak Sorai Fest 2025 Hadirkan Panggung Musik dan Perlindungan Asuransi Bersama MNC Life

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal