Edy Rahmayadi Tak Takut Lawan Menantu Jokowi di Pilgub Sumut: Mantu Malaikat pun Kita Lawan

Felldy Aslya Utama
Kandidat Pilgub Sumut 2024 Edy Rahmayadi (ANTARA/Anggi Luthfi Panggabean)

Sebelumnya, Edy Rahmayadi mendaftar sebagai bakal calon Gubernur Sumut ke Partai Perindo. Edy mengantar langsung berkas pendaftarannya ke Kantor DPW Partai Perindo Sumut di Jalan Cut Nyak Dhien, Kota Medan, Rabu (8/7/2024).

Edy datang bersama sejumlah anggota tim pemenangan yang dipimpin Dahlan Harahap. Kedatangannya disambut langsung Ketua DPW Partai Perindo Sumut Rudi Zulham Hasibuan dan jajaran pengurus lainnya.

Rudi Zulham mengapresiasi Edy Rahmayadi yang kembali mempercayai Partai Perindo untuk menjadi kendaraan politik maju di Pilgub Sumut 2024.

"Kami ucapkan terima kasih karena Pak Edy Rahmayadi masih memberikan perhatian kepada kita untuk mengusungnya kembali di Pilgub Sumut 2024," ujar Rudi.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Nasional
1 bulan lalu

Dewas KPK Periksa Penyidik Buntut Aduan Tak Kunjung Periksa Bobby Nasution

Buletin
1 bulan lalu

Darurat Banjir dan Longsor di Sumut, Bobby Minta Keselamatan Masyarakat Jadi yang Utama

Buletin
1 bulan lalu

Mobil Gubernur Bobby Nasution dan Bupati Batubara Diadang Warga, Ada Apa?  

Buletin
1 bulan lalu

Iring-iringan Mobil Gubernur Bobby Nasution Diadang, Pasar Desa Terancam Dialihfungsikan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal