Eks Marinir Serda Satria yang Kini jadi Tentara Rusia Pernah Divonis Penjara 1 Tahun

Jonathan Simanjuntak
Viral seseorang yang dulu anggota marinir kini menjadi tentara rusia, ternyata sosoknya pernah divonis penjara 1 tahun(Foto: screenshot)

Atas desersi itu, Serda Satria pun dipecat. Pemecatan dilakukan usai Pengadilan Militer II-08 Jakarta menjatuhkan putusan in absensia kepada Satria.

Putusan tercatat pada No. 56-K/PM.II-08/AL/IV/2023 Tgl. 060423 dan Akte Berkekuatan Hukum Tetap No. AMKHT/56-K/PM.II-08/AL/IV/2023 Tgl. 170423. Ia pun diberikan hukuman penjara selama satu tahun.

"Putusan in absensia Dilmil II-08 Jakarta, yang bersangkutan pidana penjara satu tahun dan tambahan pidana dipecat," tuturnya.

Sementara itu, unggahan viral itu dimulai dari akun TikTok @zstorm689. Dalam unggahannya, pria itu menampilkan dua foto yang memakai baju militer Rusia dan lainnya merupakan baju militer hingga baret ungu khas Marinir Indonesia.

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Nasional
22 jam lalu

Pesawat Airbus A400M Tiba, Prabowo Perintahkan TNI Tambah Batalyon Kesehatan

Internasional
24 jam lalu

Trump: Amerika Bisa Ledakkan Dunia 150 Kali dengan Nuklir, Singgung Rusia dan China

Nasional
24 jam lalu

Prabowo Yakin Pesawat Airbus A400M Bisa Tambah Kekuatan Udara Indonesia

Internasional
1 hari lalu

Trump Tuduh Rusia dan China Diam-Diam Uji Coba Senjata Nuklir

Internasional
2 hari lalu

Surat dari Prajurit Perang Dunia I Ditemukan di Pantai Australia, Isinya Bikin Merinding

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal