Elektabilitas Partai Perindo di Atas 4,6 Persen, Yusuf Lakaseng: Rakyat Menyukai Perindo

Nur Khabibi
Ketua Bidang Organisasi dan Kaderisasi DPP Partai Perindo Yusuf Lakaseng (Foto: Ist)

JAKARTA, iNews.id - Ketua Bidang Organisasi dan Kaderisasi DPP Partai Persatuan Indonesia (Perindo), Yusuf Lakaseng menyatakan perjuangan yang selama ini dilakukan kader sudah berada di jalan yang benar. Hal itu tercermin dari rilis Lembaga Survei Saiful Mujani Research and Consulting (SMRC) yang menunjukkan elektabilitas Partai Perindo berada di angka 4,6 persen.

"Perindo sudah berjalan di jalan yang benar, survei adalah gambaran kalau rakyat menyukai Perindo," kata Yusuf saat dihubungi MNC Portal Indonesia, Minggu (18/12/2022).

"Yang lebih membahagiakan sebagian besar yang suka dan akan memilih Perindo adalah pemilih muda," katanya.

Diketahui, pada 2024 mendatang jumlah pemilih muda akan mendominasi hak suara. Diketahui, dalam salah satu hasil lembaga survei, elektabilitas pada generasi muda mencapai delapan persen.

Dengan hasil survei yang positif ini, memberikan semangat tersendiri bagi semua kader Perindo. Dengan adanya hasil ini pula, Yusuf meminta agar tidak berpuas diri.

Editor : Muhammad Fida Ul Haq
Artikel Terkait
Nasional
4 jam lalu

Tokoh Banten TB Sangadiah Wafat, Partai Perindo: Sosok Ulama dan Pendekar Pemersatu

Nasional
3 hari lalu

Rakernas Partai Perindo Tegaskan Dukungan terhadap Pemerintahan Prabowo Subianto Lewat Eka Dasa Asasta untuk Asta Cita

Nasional
4 hari lalu

Sekjen Partai Perindo Ferry Kurnia Tegaskan Semangat Energi Baru Indonesia di Rakernas

Nasional
4 hari lalu

Partai Perindo Deklarasikan Energi Baru Indonesia, Cara Berpolitik yang Baru

Nasional
4 hari lalu

Angela Tanoesoedibjo Ungkap 11 Langkah Strategis Partai Perindo untuk Dukung Pemerintahan Prabowo-Gibran

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal